Sabtu, 20 Desember 2014

seragam ibu-anak, why not? :)

Lanjut ya :)
Dress ini kami namakan dress pelangi. Lengannya biasanya kami buat serut, karena selera customer ingin yang model lengan pendek biasa, maka kami buatkan model lengan seperti di bawah ini. Untuk gambar atas adalah dress punya mama-nya, sedangkan di bawah dress punya anak. Untuk anak kami bisa menjahitkan dari usia 1 tahun sd usia dewasa :) Adapun kain yang kami gunakan ini adalah kain katun motif sriti warna biru. Dipadukan dengan satin air warna biru muda :)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MOTHER'S DAY